Senin 19 Desember 2022 – Kegiatan pelepasan dan perpisahan mahasiswa PPL dari Universitas Jambi, Universitas Negeri Padang dan Universitas PGRI Sumatera Barat dihadiri oleh keluarga besar SMA Negeri 2 Sungai Penuh yang bertempat di lapangan SMA 2.. Ucapan terimakasih kepada keluarga besar SMA Negeri 2 Sungai Penuh khususnya kepada para guru pamong yang telah menerima dan mendidik serta memberi pengalaman kepada mahasiswa PPL.. Walapun ke 11 mahasiswa PPL yang berbeda kampus maupun berbeda jurusan namun mereka tetap kompak dalam melaksanakan Praktek Pengalaman Lapangan ( PPL ) .. Terimakasih telah bergabung dan berbagi pengalaman selama 6 bulan di SMA Negeri 2 Sungai penuh .. Semoga mahasiswa PPL menjadi guru yang profesional dan berdedikasi .. Selamat dan semoga sukses